setting

Mye Gucci: Jangan pernah remehkan diri sendiri!

10 October 2013

Jangan pernah remehkan diri sendiri!

-Andrie Wongso's Short Audio Motivation-

Orang lain sering meremehkan kemampuan kita. Itu hal yang biasa.. Tidak perlu bimbang, tersinggung, apalagi marah dan membenci. Yang terpenting: kita tidak meremehkan diri sendiri. Tetap yakin dan berjuang dalam meraih mimpi yang telah kita tetapkan!!
Dengarkan 3x...
Klik: http://tinyurl.com/YakinBerjuang
Save & share. Indahnya berbagi..
Salam Sukses Luar Biasa!!




Manusia itu "Toserba" tokoh serba bisa, serba ada, serba serba deh pokoknya...
dipuji ada yang seneng, ada yang kurang senang, kalo gak dipuji ada yang marah, ada yang biasa-biasa aja, yang jelas.. serba salah dehh..., pokoknya kalo ngikutin maunya orang lain.. akan jadi orang yang serba-serba..trus gimana donk? kalo di lihat dari berbagai sisi sebetulnya "toserba" benar jika di tempatkan dengan benar, contoh : jika kita lihat dari sisi anak ==> serba patuh, serba sayang, serba pintar, serba rajin dst (pasti orang tuanya senang)
jika dilihat dari sisi sebagai seorang teman ==> bergaul serba bisa, serba friendly, serba kompak, serba setiakawan, serba membantu, dst (pasti dia punya banyak teman)
dan kalo kita lihat dari sisi sebagai seorang muslim ==> serba patuh dan taat pada Allah, serba beribadah, serba ngaji, serba menuntut ilmu pokoknya serba menghamba dehh.. (pasti Allah senang), hhmm pilih yang mana ya?! tentunya jika Allah senang dan sayang sama kita pasti semua serba dimudahkan :-)kamu pasti bisa menjadi orang yang serba bisa, serba pintar, serba beribadah, serba membantu, dan serba2 yang lain :-)
Home
Copyright © Mye Gucci Urang-kurai